Jumat, 15 Januari 2010

download disini untuk langkah pengerjaan multimedia

Langkah Pengerjaan

1.Buat halaman containerdengan cara sebagai berikut.
a.Buat dokumen flash baru pada tab create new pilih flash document.

b.Atur ukuran stage. Pada panel properties, klik tombol size.

c.Pada dialog document properties, modifikasi isian sesuai gambar berikut,
kemudian klik OK.

d.Pada dialog background, isi warna dengan kode #DEBEFF.

e.Klik rectangle tool. Buat kotak rectangle tanpa isi (no fill ) pada sembarang
tempat, kemudian pada properties ketikan width = 800, height = 600, x : 175
dan y : 75.
f.Klik kanan kotak tersebut, pilih convert to symbol.

g.Pada kotak dialog, pilih movie clip kemudian OK.

h.Lihat panel properties. Pada instance name, ketikkan layar¬_mc.

i.Dengan menggunakan line tool, buat tanda dan warnai seperti gambar berikut ini.

j.Klik pada text tool.

k.Atur properties text seperti pada gambar berikut.

l.Buat teks dalam tanda panah yang telah dibuat sebelumya.

m.Klik kanan pada teks “awal”, pilih convert to symbol. Pada dialog kotak pilih
button kemudian OK.

n.Klik pada “awal”, lihat panel properties. Pada instance name, ketikkan awal_btn.

o.Sekarang kita butuh 5 tombol sementara baru ada 1 tombol. Tidak usah repot,
tinggal kita duplikasikan tombol pertama dengan menekan pada keyboard ctrl+d
(duplicate) atau ctrl+c kemudian ctrl+v (copy – paste). Kemudian ganti teks
masing-masing menjadi “garis”, “segitga” , dan “Keluar”. Letakkan di sebelah
kanan tampilan. Dan beri nama masing-masing garis_btn, segtiga_btn dan
keluar_btn.

p.Seleksi tombol “garis”. Tekan F9 pada keyboard dan ketikan script seperti
berikut ini.
Artinya : Pada saat tombol klik lalu di lepaskan (on (Release)), maka program
akan menunjukkan halaman judul.

q.Seleksi tombol “segitiga”. Tekan F9 pada keyboard dan ketikan script seperti
berikut ini.
Artinya : Pada saat tombol klik lalu di lepaskan (on (Release)), maka program
akan menunjukkan halaman tentang program.
r.Seleksi tombol “Mainkan”. Tekan F9 pada keyboard dan ketikan script seperti
berikut ini.
Artinya : Pada saat tombol klik lalu di lepaskan (on (Rele
s.Halaman menu selesai. Save file dengan nama container.swf dan container.fla.
t.Selanjutnya kita akan melakukan publish (dibuat agar dapat dijalankan di sistem
mana saja tanpa perlu menginstall flash. Pilih pada menu bar File > Publish
Settings (keyboard : ctrl + Shift + F12). Akan muncul kotak dialog Publish
settings. 76. Hilangkan tanda check pada HTML (.html) dan berikan tanda check
pada Windows Projector (.exe). Kemudian klik pada Publish. Kemudian klik OK.
OK.. pada folder tempat menyimpan file flash akan muncul sebuah program dengan
lambang icon . File ini adalah file program interaktif yang dapat dijalankan di
system yang tidak memiliki flash player.


2.Buat halaman awal dengan cara sebagai berikut.
a.Buat flash document baru dan atur ukuran stage menjadi 800x600 pixels

b.Rancang sebuah bangun segiempat menggunakan retangle tool tanpa isi

c.Kemudian tambahkan teks judul. Ubah jenis dan besar text pada panel properties
dengan “feena casual” 75 pt. Klik sekali pada area gambar kemudian ketikan
“Menaklukan Rahasia Pergeseran / Translasi Garis dan Segitiga”. Letakkan text
pada area kotak elips menggunakan selection tools seperti pada gambar berikut.

d.Selanjutnya buat teks nama, nim dan tahun pembuatan di bawah kanan teks judul
dengan mengubah jenis dan besar text pada panel properties dengan “snap II” 30
pt seperti pada gambar di bawah ini.

e.Halaman judul selesai. Save file dengan nama awal.swf dan awal.fla.

3.Buat halaman garis dengan cara sebagai berikut.

a.Buat flash document baru dan atur ukuran stage menjadi 800x600 pixels.

b.Buat garis mendatar pada layar 1

c.Buat garis tegak juga pada garis

d.Sorot kedua garis tersebut, klik kanan > convert to symbol

e.Pilih movie clip dan perhatikan pengaturan pada gambar berikut:

f.
g.Kunci layar 1 dan buat layar 2

h.Pada layar 2, buta static text, dan atur tampilan seperti gambar.
Selanjutnya buat beberapa input text, dan beri instance name masing-masing:
x1_txt, y1_txt, y2_txt, y2_txt, a1_txt, b1_txt. Perhatikan pengaturan gambar.
Buat dinamic text, beri instance name xm_txt, ym_txt, xn_txt, yn_txt.
Klik kanan pada tombol hasil, pilih Convert to symbol.
Pilih button. Beri instance name, hasil_btn.

i.Kunci layer 2 dan buka layer 3.
j.Ketik script berikut pada layar 3.

Tekan control + enter, hasilnya akan muncul layar, contoh layar yang sudah di
isi.

#Halaman program selesai. Save file dengan nama garis.swf dan garis.fla.

4.Buat halaman segitiga dengan cara sebagai berikut.
Buat flash document baru dan atur ukuran stage menjadi 800x600 pixels.

a.Buat garis mendatar pada layar 1

b.Buat garis tegak juga pada garis

c.Sorot kedua garis tersebut, klik kanan > convert to symbol

d.Pilih movie clip dan perhatikan pengaturan pada gambar berikut

e.

f.Kunci layar 1 dan buat layar 2


g.Pada layar 2, buta static text, dan atur tampilan seperti gambar.
Selanjutnya buat beberapa input text, dan beri instance name masing-masing:
x1_txt, y1_txt, y2_txt, y2_txt, x3_txt, y3_txt, a1_txt, b1_txt. Perhatikan
pengaturan gambar.
Buat dinamic text, beri instance name xm_txt, ym_txt, xn_txt, yn_txt, xp_txt,
yp_txt.
Klik kanan pada tombol hasil, pilih Convert to symbol.
Pilih button. Beri instance name, hasil_btn.

h.Kunci layer 2 dan buka layer 3.
i.Ketik script berikut pada layer 3.


Tekan control + enter, hasilnya akan muncul layar, contoh layar yang sudah di isi.


a.Halaman program selesai. Save file dengan nama segitiga.swf dan segitiga.fla.


Nah program secara keseluruhan telah selesai dibuat. Anda dapat mendownload
program ini pada link berikut.
DOWNLOAD DI SINI
download disini

Jumat, 08 Januari 2010

Multimedia

MENAKLUKKAN RAHASIA PERGESERAN / TRANSLASI

MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
KELAS/SEMESTER : XII/I
TINGKAT : SMA

ISI MATERI:
1. MENAKLUKKAN RAHASIA PERGESERAN / TRANSLASI GARIS.
2. MENAKLUKKAN RAHASIA PERGESERAN / TRANSLASI SEGITIGA

LATAR BELAKANG


PERNAHKAH ANDA MENGGESER SEPOTONG LIDI ATAU MELIHAT ORANG LAIN MENGGESER SEPOTONG LIDI ATAU BENDA-BENDA SEPERTI LEMARI, KURSI ?
BAGAIMANA KEDUDUKAN DAN BENTUK LIDI ATAU BENDA-BENDA TERSEBUT SETELAH DIGESER?
APAKAH LIDI ATAU BENDA-BENDA TERSEBUT BERUBAH KEDUDUKANNYA ATAU BENTUKNYA SETELAH DIGESER?
TOPIK INI AKAN MEMBAHAS TUNTAS PERTANYAAN-PERTANYAAN TERSEBUT?


TUJUAN

DENGAN MEMBACA TOPIK INI, ANDA AKAN LEBH MUDAH MEMAHAMI KONSEP PERGESERAN SEHINGGA MISI UNTUK MENAKKLUKKAN RAHASIA PERGESERAN / TANSLASI TERCAPAI. KARENA TOPIK INI DIBUAT DENGAN MEMGGUNAKAN PROGRAM MACROMEDIA FLASH SEHINGGA LEBIH INTERAKIF.


INDIKATOR


JIKA HASIL JAWABAN ANDA SESUAI DENGAN HASIL DILAYAR JAWABAN SIMULASI PERGESERAN GARIS DAN SEGITIGA.MAKA ANDA TELAH MENCAPAI MISI MENAKLUKKAN RAHASIA PERGESRAN / TRANSLASI.

STORYBOARD
STORYBOARD UNTUK MULTIMEDIA INI DAPAT DIDOWNLOAD PADA LINK BERIKUT.